PEMBIASAAN ZIKIR SETELAH SALAT SEBAGAI PENANAMAN AKHLAK TERHADAP SISWA

Oleh: Kamila Khoirunniswatil Azkiya Akhlak adalah kata yang mengacu pada perilaku dan moral seseorang. Akhlak menggambarkan derajat kebaikan atau keburukan dalam perbuatan dan sikap seseorang. Akhlak merupakan patokan atau standar penentu derajat manusia di hadapan manusia lain maupun Tuhannya.[1] Untuk menilai kualitas akidah dan iman seseorang dapat dilihat dari baik Read more…

Urgensi Pembelajaran Akidah Akhlak di Sekolah Dalam Membentuk Karakter Siswa Unggul

Oleh : Stevia Reynata Abstrak Artikel ilmiah ini membahas pentingnya pembelajaran akidah akhlak di lingkungan sekolah untuk membentuk karakter siswa. Penelitian dilakukan dengan metode studi kepustakaan yang melibatkan pengumpulan, evaluasi, analisis, dan sintesis informasi dari berbagai sumber yang relevan. Pembelajaran akidah akhlak memiliki dampak signifikan dalam kehidupan sehari-hari siswa, dan Read more…